You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Aji Jaya
Desa Aji Jaya

Kec. Simpang Pematang, Kab. Mesuji, Provinsi Lampung

SELAMAT DATANG WEBSITE RESMI DESA AJI JAYA KECAMATAN SIMPANG PEMATANG KABUPATEN MESUJI

PENETAPAN RENCANA ANGGARAN ABDES DESA AJI AJAYA UNTUK TAHUN 2023

SAEROJI 29 Desember 2022 Dibaca 290 Kali

Salah satu kegiatan rutinitas bagi desa-desa untuk Perencanaan anggaran pada tahun depan yaitu adanya dokumen anggaran yaitu yang  di tuangkan dalam APBDes. Bertempat di Aula Balai Desa Aji jaya 29/12/2022 telah di gelar rapat bersama dalam kegiatan musyawarah pemdes bersama BPD untuk rancangan APBDes Tahun 2023. Dalam acara tersebut BPD mengevaluasi rancangan APBDes Tahun 2023 untuk Desa Aji Jaya. Untuk rencana kedepan Pemdes bersama BPD akan menggelar Musdes ( Musyawarah Desa ) Penetapan APBDes Tahun 2023. 

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image